Sedikit tentangnya yang bisa tertulis di sini, namun banyak kisahnya yang tak sempat terangkai kata. Putri kecilku, beranjak temukan dunianya. Doa Ayah & Bunda menyertai setiap hela nafasmu. Lihatlah dunia, banyak yang dapat kau temukan disana, belajarlah. Belajar menghargai setiap momen yang kau lewati agar kau bisa bermanfaat bagi duniamu.
Ara 1 bulan |
Ara 2 bulan |
Ara 3 bulan |
Ara 4 bulan |
Ara 5 bulan |
Ara 6 bulan |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar